Back

Prospek Intraday SEB Untuk EUR/JPY Dan AUD/USD - eFXnews

FXStreet - Tim eFXnews berkomentar bahwa analis SEB memperkirakan EUR/JPY untuk menargetkan 137,50/70 sebelum meluncur, sementara AUD/USD menghadapi resisten di 0,9420.

Kutipan Penting

"Ada penawaran beli EUR/JPY di zona support yang ditunjukkan pergerakan harga minggu lalu."

"Tertinggi sesi Jumat menuju 137,50/70 sebagai area tujuan koreksional."

"Ketika membedah ini ke pengamatan per jam perlu dicatat bahwa penembusan di bawah 136,77 akan menyelesaikan struktur tiga wave jangka pendek yang lebih tinggi dan dengan demikian menunjukkan bahwa terendah baru dalam pembuatan."

"Peregangan intraday saat ini berada di 136,60 & 137,555."

"Support AUD/USD di sekitar 0,933 dikonfirmasi lagi minggu lalu."

"Pasar menutup Jumat dengan kuat, menempatkan perhatian kembali pada tertinggi baru-baru ini di 0,9459."

"Tapi ada resistensi di sekitar 'Kijun-Sen' datar 21-hari (tertinggi 21-hari/terendah rata-rata) di 0,9420."

"Jika level ini menahan pembeli dan ada kemudian ada penembusan di bawah 09330, 'Head & Shoulders' tipe puncak akan dikonfirmasi, yang pada gilirannya akan menyoroti level penting jangka panjang dekat dengan 0,9200."

"AUD/NZD juga menghadapi resisten keras di 1,0840."

** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **

Saham Eropa Jatuh di Bebani oleh Ketegangan Politik

Saham Eropa jatuh memperpanjang penurunan pada hari ini menjadi hari yang ketiga, karena risk aversion berlaku di tengah meningkatnya ketegangan geopolitik di Ukraina dan Israel.
Read more Previous

Scadies Telihat Lebih Tinggi Dalam Enam Bulan - UBS

Tim analis UBS mencatat bahwa Scandies pulih setelah pelonggaran kebijakan moneter yang mengejutkan bank sentral dan mereka mengharapkan EUR/NOK dan EUR/SEK terus jatuh selama enam bulan ke depan.
Read more Next